Finance Tensi AS-Venezuela panas, saham emas diproyeksi cuan Hikma Lia 6 January 2026 Tensi geopolitik antara AS-Venezuela yang tengah memanas diperkirakan akan berdampak terbatas terhadap IHSG, dengan saham di sektor emas yang diproyeksi bisa meraup keuntungan.